Kamis, 03 November 2016

PERJUANGAN BELUM USAI. SEMANGAT !!!

Setiap manusia pasti memiliki hal-hal yang diidam-idamkan, hal itu biasa kita kenal sebagai cita-cita. Cita-cita memang ditempatkan pada suatu target pencapaian yang tertinggi, dan akan menjadikan suatu kebanggaan yang sangat besar jika kita berhasil meraihnya. Namun, tidak semua orang mampu bertahan dalam perjalanan menggapai cita-cita yang setinggi langit ini.
Post ini saya buat karena bermula dari pengalaman pribadi saya yang ingin masuk AKADEMI, mungkin juga anda pembaca  pada dalam kondisi yang sama. Merupakan suatu hal yang sangat wajar jika anda merasa galau dan tidak mampu mengejar cita-cita jika anda dalam kondisi yang kurang PD (Percaya Diri). No mather WHAT you are, No mather WHO you are, No mather HOW you are, You can be anything you wanna. Why?? Because you HAVE ALLAH SWT. Suatu kalimat yang sangat memotivasi bagi diri saya, ketika saya sedang menjalani Ospek di suatu Perguruan tinggi swasta di Semarang dengan pembicara ustad Yusuf Mansur. 
saya memutuskan untuk kuliah setelah 2 tahun gagal dalam mengejar impian saya untuk menjadi Perwira TNI. Di tahun pertama yaitu ketika saya baru lulus SMA dan ketika itu semangat saya sedang tinggi2nya sedang membara sedang menggelora (hahaha) dalam mengejar cita-cita, namun yang namanya jalan kesuksesan tidaklah luput dari permasalahan, suatu ketika saat saya sedang ceck up kesehatan di RST WIRA BHAKTI TAMTAMA SEMARANG saya di vonis verikokel atau pengembangan otot di... ( searching saja) saya cukup terkejut dan sedikit galau mendengar vonis tersebut, dan pada hari itu juga saya bersama ayah langsung menemui dokter bedah dan langsung melakukan perjanjian untuk masuk di ruang operasi tepat pada bulan februari saya melakukan operasi verikokel dan alhamdulillah berjalan lancar. kemudian suntikan varises saya kaki kanan dan kiri berjumlah 34 suntikan, kaki kiri 17 suntikan dan kanan 17 suntikan pula, lemaszzzz sudah kaki abang dek ditujes2 jarum -_- . 
Hari tes pun tiba, hari pertama merupakan tes kesehatan, saya mendapatkan kloter hari kedua. Tahun itu menggunakan sistem gugur bukan akumulasi seperti pada tahun abang saya pada postingan sebelumnya (trowback) maka jika kamu gagal di tes kesehatan, kamu juga gagal dalam meraih cita2 mu. saya gagal dikesehatan dengan vonis verikokel, pertama saya kaget, kok masih divonis dengan penyakit yang sama? apakah operasi kemarin tidak berhasil? tapi saya diberkan penjelasan seorang KOWAD bahwa operasi saya baru 3 bulan soalnya miminal penyembuhan pasca operasi pulih dengan sempurna itu 6 bulan, sangat riskan jika saya diloloskan. Dengan berat hati saya menerima penjelasan itu. pesan dari saya jangan lakukan ceck up kesehatan mendekati pendaftaran, sebaiknya lakukan ceck up pada bulan2 awal Juli - awal september.
Tahun kedua...

0 komentar:

Posting Komentar